Halo semua ada yang sudah mendengar kata SHADOW BANNED kan?
Yaps shadow banned adalah "suatu tindakan meminimalisir keterlihatan postingan" tahan disini dulu.
lalu kenapa instagram menerapkan shadow banned? bukankah akan merugikan pengguna?
Justru disini tujuan dasar pihak instagram. dengan cara ini maka pihak instagram akan memaksimalkann cara dia untuk meraup keuntungan dari IKLAN, ingat cara shadow banned adalah cara paling ampuh bagi instagram untuk memaksimalkan pendapatannya, contohnya bagi para maniak instagram mereka akan berupaya semaksimal mungkin agar akunnya semakin populer, dan satu2nya cara adalah menginklankan akunnya.
Kenapa saya berasumsi demikian?
Saya tidak akan berasumsi demikian jika saya tidak memiliki pengalaman, contoh dasarnya FANPAGE FACEBOOK, yang mana fanpage facebook malah lebih parah daripada kasus shadow banned ini, kenapa? saya memiliki fanpage dengan jumlah Followernya (Like Fanpage) diatas 50.000 follower tapi saking tamaknya facebook, mereka menerapkan shadow banned lebih parah, logikanya dengan follower fanpage 50.000 saya pikir akan menjangkau follower 10% atau lebih, tapi faktanya tidak, setelah mereka memberlakukan shadow banned untuk fanpage malah fanpage saya hanya menjangkau nol koma sekian sekian orang, kenapa bisa begitu? mereka malah menghasurkan saya untuk MEMBUAT IKLAN AGAR POSTINGAN SAYA DI FANPAGE SAYA SENDIRI DAPAT DIJANGKAU OLEH FOLLOWER SAYA SENDIRI. Karena Mereka ingin memaksimalkan FBADS yang mereka punya dengan pengguna sebagai tumbal. aneh kan? untuk menjangkau lebih banyak FOLLOWERS SENDIRI DI FANPAGE SENDIRI HARUS BAYAR? akhirnya saya tinggalkan fanpage2 saya di facebook dan beralih ke instagram. Instagram masih untung dapat menjangkau lebih banyak followers sendiri tanpa harus bayar, ya semoga saja suatu saat nasibnya tidak seperti fanpage facebook.
Mari kita kembali pada Instagram.
Jika akun anda terkena shadow banned ini saya harap jangan panik, lakukan aktifitas seperti biasa. gunakan hastag dengan sewajarnya.
Perlu digaris bawahi, DARI DULU Di beranda INSTAGRAM TIDAK BERISI HASTAG YANG KITA INGINKAN, TETAPI BERISI AKUN2 YANG SERING BERINTERAKSI DENGAN KITA.
Saya ambil contoh begini.
Akun saya PresidenHerp tapi tidak memfollow akun rajaherp, tapi saya sering like dan komen di akun tersebut, maka 100% postingan akun rajaherp akan muncul di beranda Instagram kita KARENA FAKTOR INTERAKSI (BUKAN KARENA FAKTOR HASTAG).
JUGA SEBALIKNYA,
Akun saya PresidenHerp memfollow akun Rajaherp, tapi saya tidak pernah berinteraksi atau mencari akun tersebut dipencarian dan tidak pernah komen atau like, maka pasti akun RAJAHERP tidak akan muncul diberanda saya WALAUPUN SAYA MEMFOLLOW AKUN TERSEBUT.
Coba Cek dulu di pencarian dengan HASTAG yang anda gunakan MEMAKAI AKUN BARU yang sama sekali tidak ada interaksi dengan akun anda yang kena SHADOW BANNED.
Jika Hastag yang anda gunakan bisa dilihat disana berarti ini BUKAN KARENA HASTAG, TAPI MEMANG KARENA ALOGORITMA INSTAGRAM BERUBAH.
TAPI JIKA POSTINGAN ANDA TIDAK TERLIHAT :
SOLUSINYA :
1. Jika memang hal ini karena hastag, COBA jangan buat hastag pada postingan anda, posting gambar tanpa hastag.
2, Pangkas durasi postingan dalam artian jangan memposting dalam sekali waktu lebih dari 5 foto.
3. JANGAN GUNAKAN HASTAG YANG DILARANG INSTAGRAM
baca postingan yang ini tentang HASTAG https://cyberfrogteam.blogspot.com/2016/12/cara-agar-cepat-terkenal-di-instagram.html
4. Diamkan akun anda (Jangan melakukan aktifitas apapun baik LIKE, FOLLOW atau komen di akun orang lain) paling lambat 3x24 jam (3 hari) atau paling lama 7 hari. kemudian posting seperti semula dengan hastag yang anda gunakan.
5. Jika cara diatas sudah anda lakukan tapi tidak membuahkan hasil, BERAKTIFITASLAH SEPERTI BIASA, nanti juga bakal berubah dengan sendirinya, (tapi gunakan instagram dengan kewajaran)
6. JIKA ANDA MENGGUNAKAN APLIKASI PIHAK KE3, COPOT PEMASANGAN APLIKASI TERSEBUT DI AKUN ANDA (WAJIB)
Mungkin bagi tutorial yang lain memberikan situs UNTUK MENGETAHUI AKUN TERKENA SHADOW BANNED ATAU TIDAK jika postingannya muncul setelah kita memasukan link postingan akun kita katanya tidak terkena shadow banned, tapi jika tidak muncul katanya terkena shadow banned, tapi disini saya telah mencoba situs tersebut tapi tidak ada solusi yang saya dapat, saya mencoba menggunakan postingan akun instagram terbesar di indonesia hasilnya postingannya malah gak muncul di situs tersebut dalam artian akun tersebut juga kena SHADOW BANNED??! Makanya saya gak merekomendasikan untuk melihat di situs yang katanya bisa tahu akun yang terkena shadow banned atau tidak.
Dan Lucunya saya juga mencoba memasukan salah satu link postingan milik AKUN RESMI INSTAGRAM, dan postingannya tidak muncul pada situs tersebut. disini saya berfikir ulang untuk mempercayai situs tersebut.
Mungkin sampai disini dulu
nanti saya akan posting jika saya menemukan pencerahan baru tentang SHADOW BANNED DI INSTAGRAM INI.
Terima Kasih.
JIKA ADA PERTANYAAN SILAHKAN TINGGALKAN KOMENTAR
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
Kenapah hastag saya tidak bisa dibuka(tidak terlihat kiriman di hastag say)
BalasHapusSama bro gue jgk
HapusKarena kena shadow banned itu brow. Aku udah seminggu kena SB
Hapuskalau folower trus berkurang padahal tidak pernh pki penmabah folower itu kenpa kak?
BalasHapusKarena mereka unfoll kamu, sama halnya seperti kamu follow akun orang lain, lalu di kemudian hari kamu unfoll akun tersebut dengan alasan yang menurut kamu masuk akal.
HapusSaya bisa login, tiap udh login selalu diminta perbarui email tapi sesudah diklik jawabannya selalu oops an error occurred.
BalasHapusAwalnya karena ada notif ke email saya .instagram menyurug saya untuk mereset pasword tapi saya malah kepencet remove email. Dan akhirnya seperti ini
Sama aku juga gini
HapusMhon bantuannya kak
BalasHapusSama aku juga gak bisa di buka
BalasHapusgini gan kan ceritanya saya nonaktifkan ig sya sebulan trus mw aktifin lgi tpi udh lupa psword trus pas mw klik dptkan bantuan gw pke rset psword lwat nomor tlpn trus jwb pihak ig kok"ops an eror occured" gk ngerti lgi mw buat ap, mohon bantuannya ama saran gmna bsa kembaliin lgi yak?
BalasHapusKenapa Instagram saya tidak bisa dibuka dan tertera ada tulisan "Akun Anda Diragukan" dan diminta mengganti password, ok saya ganti ,tetapi pas saya ganti password diminta masukan pasword lama, saya masukan pasword lama akan tetapi ,tetap juga tidak bisa dan tertulis pasword anda yang dimasukan tidak ada padahal saya memasukkan password saya rasah sudah sudah benar tpi dianggap salah oleh pihak tertentu..
BalasHapusKenapa instagram saya sudah tidak bisa lagi melihat jumlah pengikut, jumlah diikuti dan bio saya maupun orang lain, hal ini terjadi mulai saat setelah saya mengganti kata sandi. Mohon masukannya!!
BalasHapusKak Ig aku itu kan oops an occurred trus aku udah coba bersihin memori lalu lalu uninstal Ig juga dan udah coba reset sandi Ig juga tapi kenapa tetep gabisa ya? Trs tbtb suru masukin video wajah dan itupun juga gagal apa dari servernya apa jaringannya ya? Mohon bantuannya soalnya make video muka akuu juga gabisa make video muka lain juga gabisa sebaliknya make video pake hape lain gabisa make hp aku juga ga isa
BalasHapus